Belajar CodeIgniter 4 : CRUD 2 Tabel Berelasi menggunakan Inner Join

19.32 4 Comments

halo semua, pada kesempatan kali ini kita akan membahas CRUD lagi tapi bedanya dengan kemarin adalah tabelnya. kali ini kita akan membuat CRUD menggunakan 2 tabel yang saling berelasi. Untuk step membuat CRUDnya sama dengan cara membuat yang kemarin hanya saja kita akan gunakan operasi Inner Join untuk menampilkan data relasi. Langsung sasja kita praktikkan.

jika penasaran dengan materi CRUD sebelumnya : Belajar CodeIgniter 3

Membuat CRUD

ada 3 step untuk membuat CRUD pada CodeIgniter. sebelum itu pastikan  file codeigniter sudah dicopy ke htdocs. disini file codeigniternya ku rename menjadi crud2. dan pastikan juga xamppnya sudah diaktifkan

I. Buat Databasenya


1) Pertama masuk ke halaman phpmyadmin di http://localhost/phpmyadmin/
2) Buat sebuah database baru dengan nama belajarcrud
3) Jika sudah dibuat silahkan masuk ke tab SQL dan copy sintaks SQL dibawah ini

Jika berhasil maka akan ada 2 tabel yaitu user dan gender.


II. Konfigurasi CodeIgniter


ada beberapa konfigurasi yang harus kita lakukan pada file dalam ci. konfigurasi ini berfungsi agar codeigniter bisa mengakses database yang kita buat tadi :
1) buka file autoload.php di /crud/application/config/autoload.php
           +  cari sintaks              : "$autoload['libraries'] = array();"
                lalu ubah menjadi  : "$autoload['libraries'] = array('database');"
           +  cari sintaks              : "$autoload['helper'] = array();"
                lalu ubah menjadi  :"$autoload['helper'] = array('url');"
2) buka config.php di /crud/application/config/config/php
           +  cari sintaks              :"$config['base_url'] = '';"
                lalu ubah menjadi   :"$config['base_url'] = 'http://localhost/crud2/';"
3) buka routes.php di /crud/application/config/routes.php
           +  cari sintaks              :"$config['base_url'] = '';"
                lalu ubah menjadi   :"$route['default_controller'] = 'controllerapp';"
4) buka database.php di /crud/application/config/database.php
           +  cari sintaks              :" 'hostname' => 'localhost', "
                lalu ubah menjadi   :" 'hostname' => 'localhost', "
           +  cari sintaks              :" 'username' => ' ', "
                lalu ubah menjadi   :" 'username' => 'root', "
           +  cari sintaks              :" 'password' => ' ', "
                lalu ubah menjadi   :" 'password' => ' ', "
           +  cari sintaks              :" 'database' => ' ', "
                lalu ubah menjadi   :" 'database' => 'belajarcrud2', "

III. Buat MVCnya


1) Membuat Modelnya
     1. Buat file bernama modelapp.php dan simpan pada folder /crud/application/models/modelapp.php. jika sudah pastekan kode berikut didalamnya
2) Membuat Controllernya
     1. Buat file bernama controllerapp.php dan simpan pada folder /crud/application/controllers/controllerapp.php. Jika sudah pastekan kode berikut didalamnya
3) Membuat Viewnya
Untuk viewnya kita akan membuat 3 view,

1. View untuk membaca tabel dari database
 Buat file bernama view.php dan simpan pada folder /crud/application/views/view.php.
Jika sudah pastekan kode berikut didalamnya


2. View untuk menambahkan data ke database
 Buat file bernama view_create.php dan simpan pada folder /crud/application/views/view_create.php.
Jika sudah pastekan kode berikut didalamnya


3. View untuk mengedit data pada database
 Buat file bernama view_edit.php dan simpan pada folder /crud/application/views/view_edit.php.
Jika sudah pastekan kode berikut didalamnya


Menggunakan Operasi Tabel Inner Join

jika kalian mencermati maka kolom jenis kelamin pada tabel di bagian read masih menampilkan id padahal kita ingin menampilkan jenisnya.


Nah disinilah kita akan menggunakan operasi tabel Inner Join untuk menampilkan data pada tabel relasi. caranya cukup mudah : 
1. rubah sintaks berikut pada model.php

menjadi

2, Rubah sintaks berikut pada controllerapp.php

 menjadi

3, Rubah sintaks berikut pada view.php

 menjadi
jika kalian mengikutinya dengan benar maka kolom jenis kelamin akan berubah menjadi seperti ini

Jika kalian menemui error, kalian bisa posting di kolom komentar untuk mencari pencerahan...

Terimakasih!

referensi materi dan code :
[1[ https://www.malasngoding.com/menghubungkan-codeigniter-dengan-database-mysql/
[2] https://www.malasngoding.com/membuat-crud-dengan-codeigniter-input-data-ke-database/
[3] https://www.malasngoding.com/membuat-crud-dengan-codeigniter-hapus-data/
[4] https://www.malasngoding.com/membuat-crud-dengan-codeigniter-update-data/
[5] https://www.codepolitan.com/belajar-codeigniter-3-crud-1-57a7f9f5bde51-17045
[7] https://www.codepolitan.com/belajar-codeigniter-3-crud-bagian-2-57d0f1bcef8de-17045
[8] https://www.youtube.com/watch?v=AN8D3_fIu3g
[9] https://www.youtube.com/watch?v=yLHTDdbAtgo&list=PLqnEhxp95t8m2BgtxLndZrvcwWqJyEliM
[10]https://www.yukcoding.id/belajar-inner-left-right-join-pada-sql/
[11]https://nastutorial.wordpress.com/2018/10/29/membuat-crud-dengan-codeigniter-dan-relasi-mysql/

4 komentar:

Belajar CodeIgniter 3 : Membuat CRUD

20.23 0 Comments

CRUD merupakan singkatan dari create, read, update, delete. CRUD sendiri berfungsi mengolah data yang ada pada database melalui web. disini aku mengasumsikan kalian sudah mengerti tentang dhtml, css, php, dan database ya...

sebelum membuat crud pastikan file codeigniter sudah dicopy ke htdocs. disini file codeigniternya ku rename menjadi crud. dan pastikan juga xamppnya sudah diaktifkan

untuk membuat ada 3 langkah penting yang harus dilakukan

1. Buat database yang akan digunakan
Caranya...
1) Buka halaman phpmyadmin di http://localhost/phpmyadmin/
2) Buat sebuah database baru dengan nama belajarcrud
3) Jika sudah dibuat silahkan masuk ke tab SQL


dan copy kode berikut dalam konsol

jika sudah silahkan klik button kirim.
4) Jika kalian berhasil maka akan muncul tabel baru bernama user seperti ini



2. Setting codeIgniter
ada beberapa konfigurasi yang harus kita lakukan pada file dalam ci. konfigurasi ini berfungsi agar codeigniter bisa mengakses database yang kita buat tadi :
1) buka file autoload.php di /crud/application/config/autoload.php
           +  cari sintaks              : "$autoload['libraries'] = array();"
                lalu ubah menjadi  : "$autoload['libraries'] = array('database');"
           +  cari sintaks              : "$autoload['helper'] = array();"
                lalu ubah menjadi  :"$autoload['helper'] = array('url');"
2) buka config.php di /crud/application/config/config/php
           +  cari sintaks              :"$config['base_url'] = '';"
                lalu ubah menjadi   :"$config['base_url'] = 'http://localhost/crud/';"
3) buka routes.php di /crud/application/config/routes.php
           +  cari sintaks              :"$config['base_url'] = '';"
                lalu ubah menjadi   :"$route['default_controller'] = 'controllerapp';"
4) buka database.php di /crud/application/config/database.php
           +  cari sintaks              :" 'hostname' => 'localhost',"
                lalu ubah menjadi   :" 'hostname' => 'localhost',"
           +  cari sintaks              :" 'username' => '',"
                lalu ubah menjadi   :" 'username' => 'root',"
           +  cari sintaks              :" 'password' => '',"
                lalu ubah menjadi   :" 'password' => '',"
           +  cari sintaks              :" 'database' => '',"
                lalu ubah menjadi   :" 'database' => 'belajarcrud',"

3. Membuat file MVC dari CRUD
1) Membuat Modelnya
     1. Buat file bernama modelapp.php dan simpan pada folder /crud/application/models/modelapp.php. jika sudah pastekan kode berikut didalamnya

2) Membuat Controllernya
     1. Buat file bernama controllerapp.php dan simpan pada folder /crud/application/controllers/controllerapp.php. Jika sudah pastekan kode berikut didalamnya

3) Membuat Viewnya
Untuk viewnya kita akan membuat 3 view,
1. View untuk membaca tabel dari database
 Buat file bernama view.php dan simpan pada folder /crud/application/views/view.php.
Jika sudah pastekan kode berikut didalamnya

2. View untuk menambahkan data ke database
 Buat file bernama view_create.php dan simpan pada folder /crud/application/views/view_create.php.
Jika sudah pastekan kode berikut didalamnya

3. View untuk mengedit data pada database
 Buat file bernama view_edit.php dan simpan pada folder /crud/application/views/view_edit.php.
Jika sudah pastekan kode berikut didalamnya

Jika ketiga step diatas sudah dilakukan dengan benar silahkan buka url "locahost/crud" untuk melihat hasilnya...

Jika kalian menemui error, kalian bisa posting di kolom komentar untuk mencari pencerahan...

Terimakasih!

referensi materi dan code :
[1[ https://www.malasngoding.com/menghubungkan-codeigniter-dengan-database-mysql/
[2] https://www.malasngoding.com/membuat-crud-dengan-codeigniter-input-data-ke-database/
[3] https://www.malasngoding.com/membuat-crud-dengan-codeigniter-hapus-data/
[4] https://www.malasngoding.com/membuat-crud-dengan-codeigniter-update-data/
[5] https://www.codepolitan.com/belajar-codeigniter-3-crud-1-57a7f9f5bde51-17045
[7] https://www.codepolitan.com/belajar-codeigniter-3-crud-bagian-2-57d0f1bcef8de-17045
[8] https://www.youtube.com/watch?v=AN8D3_fIu3g
[9] https://www.youtube.com/watch?v=yLHTDdbAtgo&list=PLqnEhxp95t8m2BgtxLndZrvcwWqJyEliM










0 komentar:

Belajar Codeigniter : 2.Mengenal MVC serta Penerapannya

15.57 0 Comments

pada kesempatan kali ini aku bakal ngejelasin konsep MVC secara singkat dan cara menerapkannya pada Codeigniter.

A. Konsep MVC

MVC merupakan kependekan dari M(model) V(view) C(controller). MVC sendiri adalah metode yang membagi pengembangan sebuah aplikasi menjadi 3 bagian utama, yakni :

1. Model
Model mewakili struktur data. model biasanya berhubungan dengan data dari aplikasi mulai dari pengelolaan data seperti menambah data, membarui data dan lain-lain. 

2. View
View mewakili tampilan di pengguna.

3. Controller
Controller mewakili penghubung antara model dan view.

B. Penerapan MVC pada Codeigniter

untuk penerapannya aku bakal coba buat cara menampilkan tabel sederhana pada halaman web menggunakan codeigniter, langsung saja kita coba langkah-langkah menerapkannya.

Langkah 1: Membuat Database
Pertama kita akan buat dulu databasenya. Disini aku memakai mySQL untuk databasenya.

1. Jalankan modul apache dan mySQL pada xampp control panel.


2. Buka mySQL melalui browser dengan cara kunjungi URL "http://localhost/phpmyadmin/". Jika sudah masuk kehalaman phpmyadmin segera klik "baru" pada pojok kanan.


3. Buat basis data seperti ini lalu klik buat.


4.  setelah itu buat tabel dengan nama "tb_hargabarang" dan jumlah kolomnya 3 lalu klik kirim. setelah itu akan muncul halaman untuk mengatur isi tabel. isikan saja seperti ini lalu simpan.


untuk penjelasan struktur datanya sabar yah, mungkin di artikel selanjutnya bakal aku bahas sampai tuntas.

5. klik tab "tambahkan" untuk menambah isi pada tabel.


isikan saja nilai datanya seperti dibawah ini, jika sudah klik kirim.


6. Jika sudah kembali ke tab jelajahi untuk melihat nilai yang sudah kita inputkan tadi.


Jika keluar seperti yang ada dalam kotak merah pada gambar diatas maka kalian telah berhasil membuat sebuah basis data.

Langkah 2: Mengkonfigurasi file


Langkah yg kedua kita akan mengkonfigurasi beberapa file di codeigniter agar bisa dipakai.

1. Buka file autoload.php di 

xampp/htdocs/"framework_ci"/application/config/autoload.php

*Untuk nama "framework_ci" bisa bervariasi tergantung kalian merename folder codeigniter menjadi apa. 

Pada line 61 ganti code menjadi seperti dibawah ini. Lalu save file

61.         $autoload['libraries'] = array('database');
2. Buka file database.php di

xampp/htdocs/"framework_ci"/application/config/database.php

*Untuk nama "framework_ci" bisa bervariasi tergantung kalian merename folder codeigniter menjadi apa.

Pada line 79-81 ganti code menjadi seperti dibawah ini. Lalu save file

79.       'username' => 'root',
80.       'password' => ' ',
81.       'database' => 'belajar_mvc',

Langkah 3: Membuat Controller

Langkah yg ketiga kita akan membuat controllernya.

1. Salin kode dibawah ini lalu simpan sebagai Databarang.php pada alamat

xampp\htdocs\"framework_ci"\application\controllers\Databarang.php

Langkah 4 : Membuat Model

Langkah yg keempat kita akan membuat model.

1. Salin kode dibawah ini lalu simpan sebagai mbarang.php pada alamat

xampp\htdocs\"framework_ci"\application\models\Databarang.php

Langkah 5 : Membuat View

Langkah yg kelima kita akan membuat viewnya.

1. Salin kode dibawah ini lalu simpan sebagai mbarang.php pada alamat

xampp\htdocs\"framework_ci"\application\views\barang\vdatabarang.php

Jika sudah selesai silahkan buka URL = "http://localhost/ci/index.php/Databarang/" pada browser jika terlihat tampilan seperti ini selamat! Kalian sudah berhasil menampilkan tabel sederhana menggunakan Codeigniter.


0 komentar:

Belajar Codeigniter : 1. Install Codeigniter Pada Windows

11.07 0 Comments

Pada kesempatan kali ini aku bakal bahas bagaimana cara install codeigniter pada platform windows. Cara install codeigniter sendiri tidak terlalu sulit bahkan sangat mudah, dimana kita hanya perlu sebuah aplikasi web server pada komputer kita. Disini aku memakai aplikasi web server xampp, berikut ini cara installnya:

pertama dicek dulu apakah sudah terinstall xampp di komputer kalian? 

jika di komputer kalian sudah terpasang xampp maka kalian bisa langsung menginstall codeigniter, hiraukan saja cara install xampp dibawah. Tapi jika belum maka ikuti cara install xampp dibawah ini

Cara Install XAMPP


1) Kunjungi halaman https://www.apachefriends.org/index.html lalu unduh xampp for windows.

2) Jika sudah selesai mengunduh jalankan installer xampp. Untuk instalasi komponen biarkan default seperti dibawah ini. Install dan tunggu hingga proses instalasi selesai.



3) Setelah proses instalasi selesai akan muncul popup xampp control panel seperti ini, lalu klik tombol start pada Apache dan MySQL.




4) Jika apache dan MySQL sudah start maka buka browser kalian dan tulis URL "localhost/dashboard/" jika keluar halaman seperti ini maka kalian berhasil menginstall xampp.


Cara Install CodeIgniter

1)Kunjungi halaman https://www.codeigniter.com/download lalu unduh codeigniter. Saranku unduh yang versi 3.x karna lebih stabil ketimbang 4.x. 

2) Jika sudah selesai mengunduh tinggal ekstrak file codeigniter ke direktori htdocs pada xampp.



3) Ganti nama pada folder codeigniter yang diekstrak ke direktori htdocs tadi menjadi ci agar mudah saat diakses nanti.

4) Jika sudah buka browser kalian dan tulis URL "localhost/ci/", jangan lupa start apache dan MySQLnya. Jika keluar halaman seperti ini maka kalian berhasil menginstall codeigniter.





0 komentar: